Prakiraan Cuaca Sabtu 15 Februari 2025: Hujan, Petir, dan Potensi Banjir Rob di Indonesia

BMKG ungkap 13 lokasi megathrust berpotensi gempa besar di Indonesia.
Sumber :
  • Dokumen BMKG

Meskipun demikian, Zelia bergerak menjauhi Indonesia ke arah selatan.

Hujan Deras Sebabkan Banjir di Jakarta, 28 RT Terendam dan Ratusan Warga Mengungsi

Sementara itu, bibit siklon tropis 93W diprediksi berada di Laut Cina Selatan dengan kecepatan angin maksimum 15 hingga 20 knot, bergerak ke arah selatan hingga tenggara.

Meskipun begitu, sistem ini diperkirakan akan melemah dalam beberapa hari ke depan.

BMKG: Hujan Guyur Banyak Kota, Waspada Cuaca Ekstrem!

Kombinasi antara kecepatan angin yang meningkat dan kondisi atmosfer yang tidak stabil dapat memicu cuaca ekstrem di berbagai wilayah Indonesia, termasuk Sumatra, Jawa, Kalimantan, Bali, Nusa Tenggara, Sulawesi, Maluku, Papua, dan Papua Barat.

Masyarakat di wilayah-wilayah ini diminta untuk tetap waspada terhadap potensi hujan lebat, angin kencang, dan gelombang tinggi di laut.

Apakah Musim Kemarau 2025 Bertepatan dengan Ramadan? Ini Prediksi BMKG

Untuk mendapatkan informasi cuaca terkini, masyarakat dapat memantau update setiap 3 jam melalui aplikasi info BMKG yang tersedia di Play Store dan App Store, atau mengunjungi website info BMKG dan mengikuti media sosial Instagram info BMKG.