Dihadapan Pendukung, Anies Ungkap Biang Kerok Kemacetan di Kota Depok

Capres Anies Baswedan singgung kemacetan di Depok
Sumber :
  • siap.viva.co.id

Siap – Bakal calon presiden (Capres) dari Koalisi Perubahan, Anies Baswedan dan bakal cawapres, Muhaimin Iskandar atau Cak Imin, hari ini melakukan safari politiknya di Kota Depok, Jawa Barat pada Sabtu, 28 Oktober 2023.

Menanti Akhir Drama Macet Horor Sawangan Depok

Dalam agenda bertajuk jalan santai itu, Anies dan Cak Imin sempat menyapa para pendukung dan simpatisannya yang membanjiri kawasan GDC, Depok, tadi pagi.

Ada sejumlah hal yang disampaikan Anies. Salah satunya soal permasalahan di Kota Depok, yakni tentang kemacetan.

Wali Kota Depok Kebut Proyek Akhiri Macet Horor Sawangan hingga Citayam, Ini Bocorannya

"Tadi sudah disampaikan, bahwa kita ingin melakukan perubahan. Kita semua sadar, bahwa selama ini masih banyak yang harus kita perbaiki," katanya.

Menurut dia, Kota Depok banyak masalah yang harus diselesaikan. Utamanya soal kemacetan.

Begini Reaksi Cak Imin Ketika Presiden Prabowo Tawarkan Masuk Koalisi Permanen

"Di Depok saja masih banyak tantangan yang harus diubah. Misalnya Jalan Raya Sawangan bermasalah, insya Allah nanti akan diperbaiki," katanya.

"Di Depok banyak sekali jalan jalan nasional yang menimbulkan kemacetan. Itu mau diteruskan atau diubah? Makanya kita harus melakukan perubahan," sambung dia.

Halaman Selanjutnya
img_title