Ini Alasan Pemain Jepang Nagatomo yang Pernah Memperkuat Klub Inter Milan Ingin Jumpa Erick Thohir

potret Nagatomo
Sumber :
  • istimewa

Pemain yang kini memperkuat klub Liga Jepang FC Tokyo itu mengungkapkan, dirinya amat sangat senang berada di Jakarta. Nagatomo dan pemain Timnas Jepang lainnya merasa nyaman berada di Jakarta. 

Hadapi Asean Mitsubishi Elektric Cup, 33 Pemain Timnas Indonesia TC di Bali

Menurutnya masyarakat Indonesia sangat ramah dan selalu mengapa mereka. "Sejak kami di Bandara hingga di sini kami mendapat perlakuan baik," terangnya.

Menghadapi Timnas Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno akan menjadi tantangan Nagatomo dan kolega. Dia sadar pendukung skuad Garuda sangat fanatik apalagi saat ini tim asuhan Shin Tae-yong  dalam performa bagus. 

Bye Bye Malaysia, Ini Peringkat Timnas Indonesia Terbaru di FIFA

"Saya sudah tidak sabar untuk bertanding dengan Indonesia, masyarakatnya sangat antusias mendukung timnya," imbuhnya.

Jepang bakal berhadapan dengan Timnas Indonesia pada laga kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat 15/11/2024.

Bahas Strategi Timnas Indonesia, Shin Tae Yong Temui Indra Sjafri Jelang Piala AFF, Nih Bocorannya