Uji Coba Kereta Cepat Jakarta Bandung Dimulai Besok, Buruan Daftar, Gratis!

Uji Coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung
Sumber :
  • PMJnews

Siap – Uji coba gratis Kereta Cepat Jakarta-Bandung atau KCJB, bakal mulai berlaku besok sampai dengan 30 September 2023.

Timnas Indonesia Dikabarkan Uji Coba Lawan Jerman, Era Kluivert Langsung Diuji Raksasa Eropa?

Hal itu dipastikan oleh Menteri Perhubungan (Menhub), Budi Karya Sumadi pada Kamis, 14 September 2023.

Ia mengatakan, uji coba gratis Kereta Cepat Jakarta Bandung ini untuk sementara diprioritaskan bagi masyarakat lokal yang terdampak proyek pembangunan jalur KCJB.

H-3 Lebaran, KCIC Catat Lonjakan Penumpang Kereta Cepat Whoosh: Pesan Tiket di Sini Anti Ribet

"(Uji coba gratis Kereta Cepat Jakarta-Bandung) besok udah mulai. Rencana sampai 30 September ya," katanya.

Ia juga memastikan, bahwa proses pendaftaran uji coba gratis Kereta Cepat Jakarta-Bandung ini telah berjalan.

Warga Depok Bisa Titip Motor di Polres dan Polsek Saat Mudik

"(Proses pendaftaran untuk warga sekitar) udah, iya udah jalan," ujarnya.

Sebagai informasi, Presiden Joko Widodo sebelumnya telah melakukan uji coba Kereta Cepat Indonesia-China (KCIC) pada Rabu 13 September 2023.

Halaman Selanjutnya
img_title