Dipentaskan Seniman Indonesia, Regina Art Monologue Project Sukses Digelar di Berlin

Aksi penampilan Regina Art Monologue Project
Sumber :
  • Istimewa

Hal senada juga diutarakan oleh warga Jerman, Catherine.

Nestapa Siswi Korban Skandal Video 5 Menit Guru di Gorontalo: Harus Tetap Kuat

"Pertunjukan yang emosional, Joane Win bisa menggambarkan apa yang terjadi dengan baik, dan aktingnya juga sangat kuat dan menarik."

Sementara Rasta mahasiswi di Technical University Berlin mengatakan dua tema yang diangkat sangat menarik.

Bawaslu Akui Belum Kantongi Izin Cuti Kampanye Wali Kota Depok, Idris Terancam Pidana

"Cotton Candy sangat penting dan dekat dengan kehidupan kita sehari-hari, lalu monolog Besok atau Tidak Sama Sekali dari pak Wawan Sofwan penting untuk pelajar yang sedang ada di luar negeri, karena mengingatkan kembali tentang perjuangan Soekarno-Hatta dalam kemerdekaan Indonesia," ujar Rasta.

Setelah Berlin, teater monolog yang mengangkat isu nasionalisme dan kekerasan terhadap perempuan dari Regina Art ini akan dipentaskan di kota berikutnya yakni Göteborg, Swedia pada tanggal 21 Oktober 2023.

Menelisik Strategi Keamanan dari Balik Jeruji Rutan Depok