Dekati Striker TOGB, Dean Zandbergen Bakal Jadi Senjata Rahasia Timnas Indonesia Lawan China?

Striker TOGB, Dean Zandbergen diincar Timnas Indonesia
Sumber :
  • YouTube CERITA BOLA INDONESIA

Siap – Satu lagi pemain keturunan kelas Eropa yang digadang-gadang bakal mempertajam lini serang Timnas Indonesia. Sosok tersebut adalah Dean Zandbergen.

Siap siap 'War' Tiket Pertandingan Indonesia vs China, Pembukaan Mulai Pukul 10.00 WIB, Harga Mulai Rp 300 Ribu

Lantas seperti apa kiprah dan peluang Dean Zandbergen bergabung di skuad Timnas Indonesia? Berikut ulasannya.

Sebagaimana diketahui, skuad Garuda tak lama lagi bakal menjalani laga lanjutan babak kualifikasi Piala Dunia 2026, zona Asia.

Menguak Campur Tangan Eks Timnas Indonesia di Balik Kesuksesan Cesc Fabregas Pimpin Como Italia

Pada 5 Juni 2025 mendatang, Timnas Indonesia akan menjamu China di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta.

Berbagai persiapan pun gencar dilakukan tim kepelatihan dan PSSI demi merebut ambisi Piala Dunia 2026.

Wow! 9 Penggawa Timnas Indonesia Dipercaya Sebagai Kapten, 5 di Antaranya Pimpin Klub Eropa, Ini Daftarnya

Di antaranya adalah membidik sejumlah pemain keturunan yang beralag di kancah Eropa.

Disitat dari channel YouTube CERITA BOLA INDONESIA, nama Dean Zandbergen mulai mencuri perhatian, setelah muncul kabar bahwa ia telah dihubungi oleh pihak PSSI. 

Informasi ini diungkapkan oleh pemain Persis Solo, Yusa Nugraha melalui kanal YouTube pribadinya. 

Halaman Selanjutnya
img_title