Pesaing Gojek dan Grab Ini Tawarkan Tarif Tanpa Algoritma, Penumpang Bisa Tawar Harga
Minggu, 1 Juni 2025 - 07:34 WIB

Sumber :
- Siap.viva/inDrive
Gabungan ketiga aspek ini membuka peluang menjadi disruptor di industri transportasi online Indonesia.
Banyak pengguna yang bosan dengan model lama kini melihat inDrive sebagai solusi baru yang menjanjikan.