Seperti Pertahanan Manchester United, Atap Old Trafford Bocor Diserang Hujan

Manchester United dikalahkan Arsenal
Sumber :
  • bbc.com

Apa mau dikata, sampai wasit meniup peluit tanda berakhirnya laga kedudukan 0-1 tetap bertahan. Dengan ini anak asuh Erik ten Hag memperpanjang rekor buruk.

Nama Messi dan Cristiano Ronaldo Tak Masuk Nominasi Ballon d'Or 2024, Berikut Daftar Lengkapnya

Bayangkan saja, dari sembilan pertandingan terakhir hanya satu kemenangan yang diraih. Itu pun didapat kala melawan tim yang sudah degradasi, Sheffield United.

Catatan buruk lain adalah sepanjang 2024 gawang Andre Onana hanya dua kali cleansheet di Premier League. Saat ini selisih gol mereka genap menjadi minus empat.

Musim 2024/2025 Liga Inggris Bikin Aturan Baru, Simak di Sini

Terpopuler: PDIP Kirim Sampah ke Kantor Wali Kota Depok, Pelatih Manchaster United Puas

Dan ketika gawang Onana selalu bocor diserang lawan, atap Old Trafford juga ikut menjadi keropos. Pertandingan Manchester United vs Arsenal memang diguyur hujan lebat.

Atap stadion yang tak mampu lagi menahan serangan hujan akhirnya bocor juga usai pertandingan. Kebocoran pun berada di beberapa titik.

Halaman Selanjutnya
img_title