Palestina Bantai Hongkong! Kalau Mau Lolos 16 Besar Indonesia Kudu Kalahkan Jepang, Berikut Skemanya

Table peringkat Piala Asia 2023.
Sumber :
  • Istimewa

Siap – Dalam pertandingan terakhir Piala Asia 2023 yang digelar di Qatar, Timnas Indonesia berhasil mengalahkan Vietnam dengan hasil tipis 1-0.

Dilepas FC Twente, Mees Hilgers Cetak Sejarah Pemain Timnas Indonesia Termahal di Eropa

Kemenangan tersebut sekaligus membuka peluang anak asuhan Shin Tae Yong untuk melangkah ke babak 16 besar.

Namun, tidak mudah. Jika mau memastikan lolos, Timnas Garuda harus menang pada pertandingan terakhir melawan Jepang.

FIFA Coret Wasit Terbaik Oman Ahmed Al Kaf, OFA Ngamuk

Kalaupun Indonesia imbang, harus bergantung pada hasil Bahrain kontra Oman.

Sebab, saat ini Indonesia berada pada posisi 4 untuk mendapatkan peringkat 3 terbaik.

Kena Karma Timnas Indonesia, Wasit Kontroversi Ahmed Al Kaf Dicoret dari Piala Dunia Klub 2025

Adapun peringkat pertama ditempati Palestina, kedua Suriah, dan ketiga Bahrain.

Pada pertandingan lain, Palestina berhasil membantai Hongkong dengan skor 3-0.

Halaman Selanjutnya
img_title