Como Gaet Martin Baturina: The New Luka Modric Penuhi Ambisi Bos Djarum di Serie A Italia
Sabtu, 14 Juni 2025 - 17:33 WIB
Sumber :
- Istimewa
Lantas benarkah Como telah mengamankan rekrutan pertama mereka untuk musim kompetisi 2025-2026?
Seperti diketahui, klub milik pengusaha asal Indonesia itu tampil bagus di Serie Italia musim lalu.
Berlaga sebagai klub promosi, Como tidak sekadar lolos dari degradasi.
Mereka bahkan menyelesaikan liga elit di Italia itu dengan berada di peringkat 10 klasemen Serie A.
Setelah kesuksesan musim lalu, Fabregas menegaskan bahwa Como harus naik level di kompetisi 2025-2026.
Baca Juga :
Como Gelontorkan 13 Juta Euro Ikat Wonderkid Argentina: Bos Djarum Serius Kuasai Serie A
Kabarnya, klub yang dibeli Grup Djarum pada 2019 itu membidik posisi finish yang lebih tinggi.
Bos Djarum Gelontorkan Modal Fantastis
Halaman Selanjutnya
Disitat dari kanal YouTube Cetakgol IDN, sang pelatih, Cesc Fabregas langsung dibikin sumringah dengan kebijakan manajemen Como 1907.