Deretan Klub Elit Eropa yang Berebut Gaet Penggawa Timnas Indonesia: Diborong Satu Paket?
- YouTube GL Report
Namun tentu saja harus melewati beberapa langkah terlebih dahulu. Hal ini membuat negara tetangga benar-benar makin tantrum melihat perkembangan Timnas Indonesia yang makin melejit.
Lantas akan ke mana saja para defender Timnas Indonesia berlabuh?
Jay Idzes dari awal memang menjadi pilar yang paling tak bisa dicadangkan di tubuh Garuda.
Namun dalam karir internasionalnya, tentu seorang pemain tak bisa leluasa mengembangkan permainan.
Maka dari itu, di level klub sama pentingnya. Apalagi di level klub Jay adalah pemimpin. Ia adalah figur yang tak bisa Venezia lepaskan begitu saja.
Maka jangan heran pesona Jay di Serie A Italia benar-benar menjadi sebuah magnet yang mengikat klub-klub papan tengah hingga papan atas Eropa.
Apalagi melihat Venezia yang belum bisa bangkit dari jurang klasemen membuat semua tim ingin menyelamatkan Jay agar tak kembali jatuh ke Serie B.