Betapa Ngerinya Timnas Indonesia U-17: Belum Terkalahkan, Lolos 8 Besar dan Piala Dunia lewat Jalur Kualifikasi

Timnas U-17 tak terkalahkan di AFC 2025
Sumber :
  • Kolase siap.viva

Siap – Timnas Indonesia U-17 menunjukkan performa luar biasa di ajang Piala Asia U-17 2025.

Ternyata Begini Awal Petaka Timnas Indonesia U-17 Dimulai saat Lawan Korea Utara, Kebobolan di 7 Menit Pertama?

Di bawah asuhan pelatih Nova Arianto, Garuda Muda belum merasakan kekalahan sejak babak kualifikasi hingga fase grup, dengan catatan impresif hanya kebobolan satu gol.

Keberhasilan ini menjadi lebih istimewa mengingat sebelumnya Indonesia sempat gagal di ajang Piala AFF U-16.

Pemain Keturunan Batak Ini Tolak Australia demi Indonesia U-17, Langsung Jadi Bintang

Namun, semangat juang yang tinggi membawa mereka bangkit di turnamen yang lebih bergengsi.

Tak hanya memastikan tempat di perempat final Piala Asia U-17, Indonesia juga mencatat sejarah dengan lolos ke Piala Dunia U-17 2025 melalui jalur kualifikasi, bukan sebagai tuan rumah.

Kerap Mematikan dan Berbuah Gol, Pergerakan Pemain Sayap Korea Utara Harus Diwaspadai Garuda Muda

Pelatih Nova Arianto mengungkapkan rasa syukurnya atas pencapaian ini.

Halaman Selanjutnya
img_title