Real Madrid dalam Bahaya! Tim Papan Bawah Leganes Siap Bikin Kejutan di Santiago Bernabeu

Leganes berpeluang buat kejutan saat hadapi Real Madrid.
Sumber :
  • La Liga

Siap – Real Madrid akan menjamu Leganes dalam lanjutan La Liga Spanyol 2024/2025 pada jornada 29, Minggu (30/3/2025) pukul 03.00 WIB di Santiago Bernabeu.

Isu Terpanas di Bursa Transfer La Liga, Persaingan Real Madrid vs Barcelona Hingga Nasib Mendy Kalah Saing dengan Garcia

Bagi Los Blancos, laga ini sangat penting karena mereka sedang bersaing ketat dengan Barcelona dalam perburuan gelar juara.

Saat ini, Madrid menempati peringkat kedua dengan 60 poin, tertinggal tiga angka dari Barcelona yang sebelumnya menang atas Osasuna.

Trofi Juara Piala Dunia Antarklub 2025 Pasti Milik Eropa, Chelsea Tunggu Hasil Real Madrid vs PSG

Di atas kertas, Madrid unggul segalanya dari Leganes yang masih berjuang di zona degradasi.

Namun, tim tamu bisa saja membuat kejutan, terutama karena mereka pernah menumbangkan Barcelona 1-0 di Camp Nou musim ini.

Real Madrid Selalu Dominan, Tapi Harus Waspada

Tchouameni Waspadai PSG: Duel Berat Madrid Demi Tiket Final Piala Dunia Klub

Jika melihat rekor pertemuan, Real Madrid jelas lebih unggul.

Halaman Selanjutnya
img_title