Update! Daftar Terbaru Skuad Garuda Usai Tiga Pemain Utama Timnas Indonesia Dicoret Patrick Kluivert

Update terbaru skuad Timnas Indonesia usai tiga pemain dicoret
Sumber :
  • PSSI

Gelandang: Thom Haye (Almere City), Ivar Jenner (FC Utrecht), Ricky Kambuaya (Dewa United), Marselino Ferdinan (Oxford United), Joey Pelupessy (Lommel SK).

Nilai Pasar Timnas Indonesia Meroket, Hampir Lewati Australia?

Penyerang: Ole Romeny (Oxford United), Ragnar Oratmangoen (FCV Dender), Septian Bagaskara (Dewa United), Rafael Struick (Brisbane Roar), Hokky Caraka (PSS Sleman), Ramadhan Sananta (Persis Solo).

Absennya Egy Maulana Vikri, Asnawi Mangkualam, dan Witan Sulaeman menambah tantangan berat bagi Patrick Kluivert dalam menyiapkan strategi terbaik melawan Australia yang dikenal memiliki gaya bermain agresif dan kekuatan fisik yang solid.

Sindiran Pedas Pelatih Bahrain kepada Timnas Indonesia: Kami seperti Melawan Belanda!

Meski begitu, masuknya pemain diaspora diharapkan mampu menambah kualitas permainan Timnas Indonesia di semua lini.

Timnas Indonesia dijadwalkan melawan Australia pada 20 Maret 2025 di Stadion Allianz, Sydney.

Modal Buangan MU dan Madrid, Aston Villa Guncang Liga Champions: Bombardir Lawan Tanpa Ampun

Lima hari berselang, skuad Garuda akan menjamu Bahrain di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, pada 25 Maret 2025.

Patrick Kluivert kini menghadapi ujian besar untuk membuktikan bahwa keputusan berani mencoret tiga pemain utama bisa membuahkan hasil positif.

Halaman Selanjutnya
img_title