Bintang Muda Ajax Ngotot Gabung Timnas Indonesia, Berikut Profilnya

Amourricho siap perkuat Timnas Indonesia
Sumber :
  • transfermarkt

Pernyataan ini langsung menarik perhatian penggemar sepak bola Tanah Air yang berharap pemain Ajax ini segera bergabung dengan skuad Garuda.

Panen Hujatan Pasca Timnas Indonesia Dibantai Australia, Erick Thohir: Saya Akan Tetap....

Amourricho tampil di Eredivisie bersama Ajax, yang dikenal sebagai salah satu liga top Eropa.

Walaupun baru tampil tiga kali di semua kompetisi musim ini, bakatnya tetap mencuri perhatian banyak pihak.

Terungkap, Ternyata Gegara Ini Timnas Indonesia Dibantai Australia, Penalti Gagal Permainan Buyar?

Sebagai pemain muda yang memiliki potensi besar, kedatangan Amourricho di Timnas Indonesia diharapkan dapat menambah daya serang skuad Garuda.

Timnas Indonesia saat ini sedang mempersiapkan sejumlah pemain keturunan untuk proses naturalisasi, dan Amourricho menjadi salah satu kandidat yang kuat.

Sedihnya Ribuan Napi Rutan Depok Lihat Timnas Indonesia Dibantai Australia: Semoga Ada Keajaiban

Proses ini, jika terwujud, bisa menjadi langkah penting bagi Timnas Indonesia untuk menghadapi tantangan lebih besar di kualifikasi Piala Dunia 2026.

Jika dipanggil, Amourricho berpotensi memberikan kontribusi signifikan di lini depan Indonesia, memperkuat serangan dengan kemampuannya sebagai penyerang sayap kiri yang berbakat.

Halaman Selanjutnya
img_title