Ngerih, Kiper Mahal dari Eropa Ini Siap Gantikan Maarten Paes Demi Timnas Indonesia

Cyrus Margono kiper Timnas Indonesia jelang Piala Dunia
Sumber :
  • YouTube Garuda Soccer News

Bahkan dia sukses mencatatkan rekor baru sebagai kiper dengan penyelamatan terbanyak di liga tersebut dalam kurun waktu 3 tahun terakhir. 

Media Ternama Inggris Soroti Indonesia Siap Tantang Australia: Bakal Lolos ke Piala Dunia 2026?

Sontak hal ini seakan-akan menunjukkan mantan kiper klub Yunani Panathinaikos tersebut masih memiliki kemampuan yang gemilang, kendati sempat berstatus tanpa klub selama 6 bulan yang lalu. 

Lebih lanjut lagi, beberapa pihak juga menyebut dirinya berpeluang debut di Timnas Indonesia. 

Akhir Kesombongan Malaysia Gagal Tiru Timnas Indonesia, Endingnya Malu Banget

Sejatinya peluang Cyrus Margono untuk dipanggil ke Timnas Indonesia masih cukup terbuka lebar.

Pemain yang resmi menjadi WNI sejak awal tahun 2024 ini memang tak masuk dalam skema Timnas Indonesia, saat masih dipegang oleh Shin Tae yong

Patrick Kluivert Optimistis Timnas Indonesia Taklukan Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Melansir dari laman transfermart.co.id, hal ini karena Cyrus cukup jarang bermain di klub Panathinaikos, sehingga ia harus terdepak di akhir musim 2023/224 hingga berstatus tanpa klub selama 6 bulan terakhir. 

Mamun kini peluang pemain berpostur 193 cm ini untuk membela Timnas Indonesia kembali terbuka lebar. 

Halaman Selanjutnya
img_title