Menakar Peluang Timnas Indonesia di Piala Dunia 2026, Ini Target Gila Erick Thohir

Ilustrasi Timnas Indonesia di Piala Dunia 2026
Sumber :
  • Istimewa

Tentunya itu sebuah prestasi yang bakal memperbesar peluang Indonesia untuk lolos ke Piala Dunia. 

Tiga Bintang Liga Top Eropa Beri Sinyal Kuat Bela Timnas Indonesia!

Peluang Indonesia di Piala Dunia

Sejumlah pihak menilai wajar jika peluang lolos ke Piala Dunia semakin besar karena saat ini Indonesia tengah berada di peringkat ketiga klasmen. 

Nasib Apes Malaysia Ditolak Pemain Eropa, Inikah Karma Gegara Sering Klaim Punya Indonesia?

Mereka cuma terpaut satu angka dari Australia yang saat ini menempati peringkat kedua. Sementara pesaing lain seperti Arab Saudi, Bahrain, hingga China klasmennya masih di bawah Indonesia. 

Dengan melihat situasi saat ini mimpi besar Indonesia untuk lolos ke Piala Dunia bisa saja terwujud tahun ini. 

Pede Lolos ke Piala Dunia, China Ejek Timnas Indonesia Bakal Angkat Koper

Kuncinya mereka harus bermain maksimal terutama di tiga pertandingan awal masing-masing melawan Australia, Bahrain, dan China.