Jangan Sedih, Timnas Indonesia Masih Berpeluang Masuk Piala Dunia 2026, Nih Bocorannya

Timnas Indonesia masih punya kesempatan usai dibantai Jepang
Sumber :
  • YouTube Cerita Bola

Siap – Timnas Indonesia terpaksa mengakui kekalahan, setelah dilibas dengan skor telak 0-4 saat menghadapi Jepang dalam laga babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion GBK Jakarta pada Jumat malam, 15 November 2024.

Penampakan Dukun Vietnam Balas Sakit Hati Lawan Timnas Indonesia, Begini Ritualnya

Namun demikian, fans Garuda jangan putus asa. Kabarnya Timnas Indonesia masih bisa loh berpeluang lolos ke Piala Dunia 2026. Berikut ulasannya.

Dilansir dari chanel YouTube CERITA BOLA, Timnas Indonesia takluk 0-4 dari Jepang dalam match day Grup C babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia

Kalah dari Vietnam, Ketum PSSI Erick Thohir Mundur

Kemenangan Negeri Sakura tercipta lewat gol bunuh diri Justin Hubner pada menit ke-35, disusul kontribusi Takumi Minamino di menit ke-40, lalu Hidema Samorita di menit ke-49 dan Yukinari Sugawara pada menit ke-69. 

Timnas Indonesia sejatinya sempat mengancam gawang Jepang pada menit ke-delapan via tembakan Ragnar Oratmangun 

Timnas Indonesia Takluk dari Vietnam 0-1, Erick Thohir: Pemain Mayoritas Muda

Namun sayangnya kesempatan itu tak berbuah menjadi gol karena masih bisa diamankan oleh penjaga gawang Timnas Jepang, Giant Suzuki. 

Timnas Indonesia harus mengakui keunggulan Jepang dengan skor 0-4. Kekalahan ini membuat skuad Garuda tertahan diposisi juru kunci dengan perolehan angka 3 poin. 

Halaman Selanjutnya
img_title