Ogah Tanding di GBK Lawan Timnas Indonesia, Bahrain Pilih WO?

Timnas Indonesia vs Bahrain di laga kualifikasi Piala Dunia
Sumber :
  • YouTube Cetakgol IND

BFA meminta untuk memindahkan venue pertandingan ke lokasi yang dianggap netral. 

Akui Timnas Indonesia Sebagai Lawan Berat, Pelatih Laos Ngomong Begini Jelang Laga AFF

Bahrain secara terbuka meminta agar pertandingan tersebut tidak digelar di Indonesia dan diselenggarakan di negara yang lebih aman. 

"Kami berharap FIFA dan AFC mempertimbangkan keselamatan semua pihak yang terlibat. Ini bukan hanya soal pertandingan, ini soal nyawa," ucap Syekh Khalifa. 

Komentar Jujur Pelatih Malaysia Usai Timnas Indonesia Pecundangi Myanmar di AFF 2024

Pernyataan ini memicu reaksi beragam dari berbagai kalangan, terutama dari komunitas pecinta sepak bola Indonesia.

Mereka merasa tersinggung oleh tuduhan tak berdasar terkait masalah keamanan.

Gregetan Lihat Lawan Brutal, Justin Hubner Bakal Turun Bela Timnas Indonesia?

Banyak pengamat menyebut, bahwa langkah Bahrain tersebut tidak lebih dari strategi diplomasi sepak bola yang digunakan untuk menghindari kekalahan di kandang lawan. 

Di sisi lain, jika BFA memutuskan mundur, maka Timnas Indonesia menang walkover (WO) 3-0 atas Bahrain di match day ke-delapan Grup C kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Halaman Selanjutnya
img_title