FIFA Sorot Wasit Ahmed Al Kaf hingga Anulir Gol ke-2 Bahrain vs Timnas Indonesia, Ini Faktanya

FIFA sorot wasit Ahmed Al Kaf saat Timnas Indonesia vs Bahrain
Sumber :
  • YouTube YT Real

Siap – Aksi kontroversi wasit Ahmed Al Kaf, pemimpin jalannya pertandingan Timnas Indonesia vs Bahrain hingga kini masih menyita perhatian publik. 

Penampakan Dukun Vietnam Balas Sakit Hati Lawan Timnas Indonesia, Begini Ritualnya

Dalam laga babak kualifikasi Piala Dunia 2026 yang berlangsung pada Kamis malam, 10 Oktober 2024 itu, pertandingan Timnas Indonesia vs Bahrain berakhir imbang dengan skor 2-2.

Hasil akhir tersebut menuai sorotan banyak pihak. Lantaran gol terakhir Bahrain dianggap tidak sah, sebab telah melewati batas perpanjangan waktu.

Kalah dari Vietnam, Ketum PSSI Erick Thohir Mundur

Terkait hal itu, jagat dunia maya pun mulai digegerkan dengan rumor yang menyebut bahwa FIFA telah menganulir gol terakhir Bahrain, bahkan telah memberikan sanksi pada wasit Ahmed Al Kaf.

Lantas benarkan demikian? 

Timnas Indonesia Takluk dari Vietnam 0-1, Erick Thohir: Pemain Mayoritas Muda

Dikutip dari tayangan YouTube YT Real, media besar Eropa saja sampai menyorot aksi kontroversi wasit yang memimpin pertandingan Bahrain versus Timnas Indonesia. 

Menurut mereka, saking buruknya laga tersebut hingga media besar Eropa tersebut berani mengatakan pertandingan Bahrain vs Timnas Indonesia merupakan pertandingan paling gila yang pernah ada di Asia.

Halaman Selanjutnya
img_title