Gawat, Duel Indonesia vs Bahrain Bakal Dipimpin Wasit Ahmed Al Kaf, Media Asing: Hati hati !!

Potret wasit Ahmed Al Kaf
Sumber :
  • Istimewa

Soha menyebut jika Vietnam pernah menjadi korban dari kepemimpinan wasit Oman itu yang merugikan pasukan The Golden Star Warriors.

FIFA Coret Wasit Terbaik Oman Ahmed Al Kaf, OFA Ngamuk

Saat itu, Ahmed Al Kaf memimpin laga antara Thailand kontra Vietnam dalam Kualifikasi Piala Dunia 2022 di Stadion My Dinh.

Meski laga itu berakhir dengan hasil imbang 0-0, namun terdapat sejumlah keputusan kontroversial dari wasit Oman tersebut.

Kena Karma Timnas Indonesia, Wasit Kontroversi Ahmed Al Kaf Dicoret dari Piala Dunia Klub 2025

Wasit Ahmed Al Kaf saat itu sempat memberikan hadiah penalti kepada Thailand usai terjadi tabrakan antara Doan Van Hau dan Manuel Bihr.

Kemudian, sang wasit juga menganulir gol sundulan dari Tien Dung karena dinilai ada salah satu pemain Vietnam yang melakukan pelanggaran terhadap kiper Thailand.

Karma Wasit Ahmed Al Kaf Usai Curangi Timnas Indonesia, Begini Nasibnya Jelang Piala Dunia

"Itu adalah dua keputusan kontroversial berturut-turut yang menyebabkan wasit Ahmed Al Kaf mendapat cemoohan keras dari para penggemar di tribun My Dinh," tulis Soha yang dikutip pada Rabu 9/10/2024.

Media Vietnam itu kemudian memberikan peringatan kepada Timnas Indonesia untuk berhati-hati pada laga tersebut jangan sampai menjadi korban berikutnya.

Halaman Selanjutnya
img_title