Miris, Begini Nasib Oknum ASN yang Viral Gegara Bubarkan Kegiatan Ibadah di Gresik

Potret video viral pembubaran ibadah di Gresik
Sumber :
  • Istimewa

YS yang disebut membubarkan peribadatan umat kristen itu juga membantah jika dia dan suaminya melakukan pembubaran.

Video Lawas Sandra Dewi Kamu Ga Kenal Saya Kembali Viral, Netizen: Bangga Jadi .....

Meski demikian dia pun meminta maaf jika dianggap telah melakukan perbuatan yang tidak menyenangkan.

"Saya memohon maaf jika memang itu disebut membubarkan ibadah," ucap YS.

Polisi Buru Preman yang Lakukan Pemukulan Brutal di Thamrin City, Ini Tampangnya!

Menurut YS, meski sempat ada perselisihan, namun kejadian tersebut dipicu karena mobil yang diparkir di depan rumahnya sehingga dia tak bisa keluar. 

"Itu karena mobil saya mau keluar dari parkiran tidak bisa, dan terhalang mobil para jemaat yang sedang ibadah," pungkasnya.

Geger, Seorang Diduga Pegawai BPJS Kesehatan Ngaku Pakai Asuransi Swasta? Alasannya Bikin Geleng geleng