Misteri Bisnis Bawang Rizal Ramli Ungkap Kehebatan Pejabat Negara yang Bikin Petani Terkapar
Selasa, 19 Desember 2023 - 16:55 WIB
Sumber :
- Istimewa
"Jadi kebanyakan pemimpin kita kalau janji itu bohong," kata Rizal Ramli.
Rizal Ramli berharap, pemerintah Indonesia dapat mengubah kebijakannya terkait impor bawang putih.
Menurut Rizal Ramli, Pemerintah harus lebih mengutamakan kepentingan petani.