Wali Kota Denpasar Beberkan Update Terkini Kebakaran di TPA Suwung Bali

Kebakaran di TPA Suwung, Denpasar Bali
Sumber :
  • Istimewa

Siap – Peristiwa kebakaran sampah yang melanda tempat pembuangan akhir atau TPA, terjadi di sejumlah daerah, salah satunya yakni di Denpasar, Bali.

Kartini Masa Kini Ubah Gunung Sampah Jadi Rezeki, Olah Dua Ton Sampah per Pekan

Adapun lokasi kejadian yang viral itu terjadi di TPA Suwung, Denpasar, Bali. Kobaran api cukup tinggi pada 12 Oktober 2023, lalu.

Namun saat ini, kondisinya telah dapat ditangani dan kepulan asap tampak mulai tipis.

Soroti Persoalan Sampah Hingga Predikat Kota Layak Anak, GP Ansor: Pemkot Depok Harus Lebih Responsif

Wali Kota Denpasar, I Gusti Nurah Jaya Negara mengatakan, bahwa musibah kebakaran yang melanda TPA Suwung telah mendapatkan penanganan tim komando dari berbagai instansi.

Adapun penanggulangan itu menunjukan progres positif, karena penanganan berjalan optimal namun kewaspadaan mengantisipasi luasan titik api terus dilakukan.

Bikin Melongo, Barisan Pertahanan Timnas Indonesia Bakal Diperkuat Pemain Liga Jerman, Coba Tebak Siapa Dia?

"Saya menekankan kepada tim monitoring untuk terus melakukan pemantauan titik-titik api," katanya dikutip pada Senin, 6 November 2023.

Ia juga memastikan bakal terus memantau progres penanganan musibah kebakaran yang terjadi di TPA Suwung.

Halaman Selanjutnya
img_title