Damainya Paskah Bukti Depok Bukan Kota Intoleran, Legislator PDIP: Sudah Banyak Perubahan

Kapolres Metro Depok, Kombes Abdul Waras cek perayaan Paskah
Sumber :
  • siap.viva.co.id

"Dari jumlah personel yang kita jalankan disini atau kita turunkan ada sekitar 249 personil, sudah gabungan dengan polres dan polsek, tentu yang kita kedepankan dari teman-teman polsek," ujarnya.

Horeee, CFD Depok Dibuka 2 Jalur: Rute Margonda dan Arif Rahman Hakim, Jangan Ada Pungli

Ia berharap, sampai dengan Minggu nanti, semua rangkaian ibadah ini bisa berjalan dengan aman dan lancar.

"Ini tentu berkat kerjasama dari jajaran kita dengan juga dari Kodim, dari pemerintah daerah kita," tuturnya.

Geramnya Pemkot Depok Bongkar Gembok SDN Utan Jaya, Pelaku Terancam Dipolisikan

Sementara itu, anggota DPRD Depok, Fransiscus Samosir turut mengapresiasi pengamanan tersebut.

"Kalau kami pertama-tama ucapkan terima kasih ya buat perhatian dari Pak Kapolres dan Pak Dandim sudah hadir mengecek keamanan ya, keamanan di perayaan Paskah umat Nasrani di Kota Depok," katanya.

Hapus Ketimpangan, Perwira TNI Jebolan Aceh Bidik RTLH di Program TMMD Depok

Menurut Frans, di bawah pemimpin baru saat ini, yaitu Wali Kota Depok, Supian Suri dan wakil-nya, Chandra Rahmansyah, pihaknya merasa mendapat perhatian yang jauh lebih baik dari sebelumnya.

"Kalau saya lihat sudah banyak perubahan lah ya, contohnya sebulan lalu gereja kami disini ulang tahun, dan kami mengundang pemerintah, diwakili oleh wakil wali kota dan beliau hadir dan mengucapkan sambutan pengucapan selamat ulang tahun," tuturnya.

Halaman Selanjutnya
img_title