Barcelona Berhasil Menang, Performa Robert Lewandowski Jadi sorotan, Sudah Berakhir Kah?
Jumat, 5 Januari 2024 - 10:26 WIB
Sumber :
- Instagram@rl9
Dia bahkan hanya 21 kali menyentuh bola dan hanya membuat 8 percobaan operan. Performa Lewandowski jelas mengecewakan, seperti sudah habis.
Di sisi lain, mungkin dia juga dirugikan performa tim yang tidak cukup bagus.