Modal Buangan MU dan Madrid, Aston Villa Guncang Liga Champions: Bombardir Lawan Tanpa Ampun

Aston Villa
Aston Villa
Sumber :
  • YouTube Puncak Klasemen

Kembalinya Marwah Aston Villa di Liga Champions 

Aston Villa berhasil melanjutkan tren positif di ajang Liga Champions musim ini.

The clared and blue mengantongi modal positif usai menang 3-1 saat laga pertama kontra klub Brugge. 

Meski sudah di atas angin, Unai Emery melarang keras anak asuhnya untuk bersikap jumawa. 

"Kami mencoba untuk fokus pada pertandingan besok melawan Brugge, berpikir dan mempersiapkan diri untuk pertandingan. Kami tahu betapa sulitnya mengalahkan setiap tim di Liga Champions," katanya.

Pesan sang entrenador langsung dijalankan dengan baik oleh pasukan merah dan biru. 

Aston Villa kembali melibas klub asal Belgia dengan skor tiga gol tanpa balas.