Enam Pemain Timnas Indonesia Siap Tampil Garang di Lini Depan Jelang Kontra Australia
Minggu, 16 Februari 2025 - 12:02 WIB

Sumber :
Kluivert bisa memanfaatkan semangat dan kecepatan Sananta untuk menjadi ancaman bagi lini pertahanan lawan.

Penampilan Rafael Struick bersama Timnas Garuda
Photo :
- PSSI
Struick, pemain naturalisasi asal Belanda, menunjukkan kualitas yang baik dalam memanfaatkan peluang serangan.
Meskipun baru 12 pertandingan, 1 gol, dan 0 assist, ia memiliki potensi besar untuk menjadi pemain penting dalam skema serangan Indonesia, terutama dengan pengalaman di liga top Eropa.
5. Hokky Caraka