Usai Laga Everton vs Liverpool Rusuh, Wasit Keluarkan Tiga Kartu Merah

Everton vs Liverpool berakhir dengan 3 kartu merah di akhir laga.
Sumber :
  • REUTERS/Phil Noble

Everton sempat unggul lebih dulu lewat gol Beto, sebelum Liverpool membalikkan keadaan melalui gol Alexis Mac Allister dan Mohamed Salah.

Namun, gol Tarkowski di menit terakhir memastikan pertandingan berakhir dengan skor imbang 2-2.

Keributan di akhir laga ini hanya menambah panasnya rivalitas antara kedua tim.

Everton dan Liverpool harus puas berbagi poin di Goodison Park, namun kejadian ini tentu akan menjadi sorotan dalam pertandingan berikutnya.