Bukan hanya Cak Imin dan Mahfud MD, Ahli IT pun Bingung Maksud Hilirisasi Digital ala Gibran

Gibran rakabuming raka
Sumber :
  • Viva.co.id

"Saya tidak tahu karena tidak ada istilah hilirisasi digital di dalam berbagai literatur akademik maupun dokumen laporan terkait," kata Farras kepada wartawan, Ahad, 24 Desember 2023.

"Jadi, siapa yang paham? Eta terangkanlah kata orang Sunda. Maaf, ini bukan Gibranisasi ya." tandasnya.