Pagi Ini Sukabumi Diguncang Gempa, Getaran Terasa di Depok hingga Jakarta

Gempa Sukabumi terasa hingga Depok dan Jakarta
Sumber :
  • Istimewa

Hayosiapa?," sahut akun @anespradixx

"Cipayung depok berasa. Kirain ada yg gerakin tmpt tidur. Taunya gempa tapi sebentar sih," tulis akun @Nonekxxx.