Seorang Pelajar Menjadi Korban Begal di Grand Depok City Lengan Kirinya Terkena Bacokan Sajam
Rabu, 13 Desember 2023 - 10:39 WIB
Sumber :
- pixabay
"Pelaku dikejar oleh korban kemudian para pelaku tersebut berhenti dan kembali membacok dengan sajam yang mengenai bagian atas jempol tangan kanan dan mengakibatkan korban terjatuh dari motor," ujarnya.
saat ini korban tengah dalam penanganan di rumah sakit Hermina Depok. Korban dibawa ke RS oleh gojek yang kebetulan berada di TKP, keluarga korban pun telah melapor kejadian tersebut ke Polsek Sukmajaya.